Berita dan Pengumuman
Tim PPG FKIP Mengikuti Workshop Pendampingan Penyusunan Pendirian Prodi Baru dan Penambahan Bidang Studi Tim Revitalisasi LPTK TAhun 2022
- Di Publikasikan Pada: 01 Sep 2022
- Oleh: Admin | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
- 2841
Tim PPG FKIP UMSurabaya yang beranggota 13 orang mengikuti Workshop Pendampingan Penyusunan Pendirian Prodi Baru dan Penambahan Bidang Studi Tim Revitalisasi LPTK Tahun 2022 yang diselenggaran Universitas Negeri Surabaya